Penelitian Tindakan Kelas
Mahilda Dea Komalasari

Penelitian Tindakan Kelas

Penelitian Tindakan Kelas merupakan penelitian yang dilakukan di dalam kelas untuk meningkatkan kualitas pembelajaran. Dalam mata kuliah ini, mahasiswa mampu menjelaskan hakekat PTK, mampu melaksanakan Penelitian Tindakan Kelas, serta mampu menyajikan rancangan PTK dengan komunikatif.