FARMAKOLOGI
Rahmat A Hi Wahid

FARMAKOLOGI

Pada mata kuliah ini mahasiswa belajar tentang Pengantar Farmakologi, Pengenalan hewan uji, cara pemberian obat pada hewan uji, penghitungan konversi dosis obat, Prinsip kerja obat, Interaksi obat dengan reseptor, Nasib obat dalam tubuh, obat-obat yang bekerja pada sistem syaraf pusat, obat-obat yang bekerja pada sistem pernapasan, obat-obat yang bekerja pada sistem kardiovaskular, obat-obat yang bekerja pada sistem endokrin, dan obat-obat antiinflamasi, analgesik, dan antihistamin.