Arsitektur Tanggap Bencana
eka widyaningsih

Arsitektur Tanggap Bencana

Architecture Disaster Response atau Arsitektur Tanggap Bencana adalah Sebuah konsep perancangan atau perencanaan bangunan yang dilakukan untuk menangani dampak dari bencana alam dan tahan terhadap bencana, untuk penyelamatan serta evakuasi korban jiwa, dengan menerapkan konsep-konsep perancangan Arsitektur yang sadar dan peduli akan bencana